Home » » Cara Membuat Tampilan Posting Blog Lebih Menarik

Cara Membuat Tampilan Posting Blog Lebih Menarik


Fitur Gallery Template
Add caption

Mulai Sekarang mungkin saya akan menjelaskan tutorial langsung ke langkah-langkahnya dan pokok permasalahannya, kali ini saya akan berbagi tentang "Galery Post Blogspot" yaitu seperti gambar di atas, kurang lebih tampilannya seperti itu.

Langkah-langkahnya :

1. Login ke akun blogger sobat
2. Klik Rancangan, Klik Edit HTML, Lalu Lanjutkan
3. Klik kotak kecil di samping tulisan Expand Template Widget
4. Cari kode ]]></b:skin> (Untuk mempermudah pencarian, gunakan F3 atau CTRL+F), Jika sudah ketemu silahkan copy koe di bawah ini lalu letakkan tepat di bawah kode ]]></b:skin>
<b:if cond='data:blog.pageType != &quot;item&quot;'>
<style>

/*homepage styles
--------------------------------------------------------*/
#main-wrapper {
width:625px;
float:left;
margin-right:0px;
margin-top:0px;
background:none;
overflow:hidden;}

.post {
width:295px;
height:210px;
margin:0px 10px 10px 0;
padding:5px 0 0 5px;
border:1px solid #ccc;
display:inline;
float:left;
overflow:hidden;
position:relative; background-color:#F5F5F5; font-family:arial; font-size:12px; }

.post h3 {
width:290px;
font-family:arial;
font-weight:bold;
font-size:12px;
color:#424242;
text-align:left;
margin:0px; border-bottom:1px solid #ccc;
position:absolute;}

.post-body {
width:290px;

height:240px;
overflow:hidden;
padding:0px;
margin:25px 0 0;}

.post img {
height:100px;
width:100px;

margin-top:5px;
padding:1px;}

</style>
</b:if>
5. Save Template/Simpan Template dan lihat hasilnya.

Note :

Penjelasan Kode Element yang wajib di Sesuaikan :

Yang perlu diperhatikan yaitu kode  #main-wrapper dan kode .post karena jika tidak hasilnya akan sangat buruk dan kolom saling bertabrakan.

1. #Main-wrapper yaitu yang akan ditempati kolom posting atau .post, dari kode diatas lebar #main-warpper 625px perhatikan dibawah ini.

2. .post kode ini yang akan dibagi menjadi 2 kolom dan akan menentukan tiap kolom posting yang akan tampil dalam area #main-wrapper diatas yaitu 625px maka lebar post dibagi menjadi 2 dan dikurangi margin 10px + 10px dan padding 5px + 5px  = maka hasilnya 295px dan tinggi 210px (tinggi bisa disesuikan) perhatikan kode .post (anda bisa membuat menjadi 3 kolom jika angka 295px diperkecil lagi)

3. .post h3 Ini kode judul posting anda bisa merubah angka  width:290px; dengan menyesuaikan lebar posting.

4.  .post-body  Ini kode untuk menyimpan  kontent post atau post body sesuaikan width:290px; dan height:240px;

5. .post img  kode ini menentukan besar kecil gambar thumbnail posting bisa disesuaikan dengan merubah nilai   height:100px; dan width:100px;

Tambahan :
Mungkin langkah diatas akan mudah dan langung bisa dilihat hasilnya, karena memang template Minimaxs sudah saya sesuaikan untuk dibuat fitur gallery atau posting 2 kolom atau lebih.
Sekarang yang jadi pertanyaan yaitu bagaimana menerapkan fitur gallery atau posting 2 kolom ini jika menggunakan template selain Minimaxs yang saya buat, mungkin jika anda menggunakan template bawa'an blogger masih mudah untuk di sesuaikan, tetapi kalau template yang anda gunakan bukan bawa'an blogger mungkin saya akan sulit untuk menjelaskannya dikarenakan Kode Element yang mungkin berbeda dan kemungkinan telah dirubah oleh pembuat template tersebut jadi saya sarankan anda menggunakan template Minimaxs tersebut atau template bawa'an blogger.

Jika anda ingin membuat dengan template yang bukan bawa'an blogger maka yang harus dilakukan yaitu :
  • Menambahkan Fitur Readmore Thumbnail Image (jika belum ada) anda bisa membaca di sini
  • Anda  harus tau kode Main-wrapper dan kode Post pada template anda karena kode ini bisa juga berbeda-beda
  • Kemudian ikuti dengan langkah-langkah diatas.
Seperti itulah yang bisa saya jelaskan tentang membuat fitur gallery atau 2 kolom postingan, semoga mudah dimengerti, jika ada kesulitan atau mungkin ada kekeliruan pada tutorial diatas silahkan tinggalkan komentar.

Terima Kasih sudah menyimak, mohon maaf kalau banyak kesalahan, saya ubah sedikit dari blog teman saya.
Share this article :

7 komentar:

  1. Bagusan jangan di share scripnya sob kalau ribet kali ngambil kodenya...simpan aja sob....

    BalasHapus
  2. ruibetttttttttttttttt ngambil kodenya .. share trik tapi nga bisa klik kanan..addehh :))

    BalasHapus
  3. mending jgn dishare sob....jika g ikhlas ngasih kodenya......

    BalasHapus
  4. Follow back blog ane dah ...
    www.labsaya.com

    BalasHapus
  5. Sorry brother n sista, kalo pngen kode lewat email sja, belum sempet edit lagi... ke radiosob@yahoo.com...

    BalasHapus



 
Support : Enda Alfaridzh
Copyright © 2013. Radio Streaming Online Bayah - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Modified by CaraGampang.Com
Proudly powered by Blogger